LA MAKKAWA KERIS
Posted by Andi Ewha
Merupakan keris yang disebut juga Tappi Tatarapeng Pusaka Raja Bone ke-15 La Tenri Tatta Arung Palakka. Keris Pusaka ini seluruh hulu dan sarungnya berlapis emas.
Pada zamannya pusaka ini dipergunakan oleh Arung Palakka dalam setiap pertempuran melawan musuh kerajaan. Pusaka ini memiliki sifat ketajaman serta sangat berbisa, sehingga sekali tergores (terluka) sekejab waktu akan meninggalkan atau dalam bahasa bugis disebut Makkawa.
Pusaka ini juga merupakan salah satu perlengkapan resmi dalam upacara pelantikan dan pengangkatan Raja-Raja Bone.
Sumber : http://bonekab.go.id/
Sumber : http://bonekab.go.id/
Tidak ada komentar: